Inovasi Strategi Pendidikan dalam Pengembangan Kurikulum Satuan Pendidikan
Abstract
Inovasi strategi pendidikan merupakan salah satu inovasi yang butuhkan dalam pengembangan kurikulum di satuan pendidikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berbagai macam strategi pendidikan yang dapat digunakan sebagai acuan dalam kegiatan belajar mengajar untuk mengatur pembelajaran, dan aktivitas-aktivitas dalam kegiatan pembelajaran. Metode penelitian yang digunakan dalam artikel ini adalah studi literatur, dilakukan dengan menganalisis teori, jurnal, serta penelitian yang relevan. Prosedur penelitian dilakukan dengan menganalisis masalah terkait dengan strategi pendidikan yang berlaku di sekolah dasar kemudian dikembangkan dengan alternatif solusi yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut. Penelitian menghasilkan sebuah kajian mengenai inovasi dalam hal strategi pendidikan beserta karakteristik dan langkah-langkah dalam megimplementasikan strategi tersebut. Dengan demikian, dalam mengembangkan kurikulum pembelajaran dibutuhkan sebuah inovasi berupa strategi pendidikan. Strategi pendidikan dapat dikembangkan melalui kegiatan belajar mengajar dengan melibatkan partisipasi siswa secara aktif sehingga pembelajaran akan lebih bermakna.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Afianti, Tina. 2009. Pembelajaran Berbasis Student Centered Learning, Fakultas Psikologi Universitas Gajah Mada. Jurnal Penelitian.
Afriana, Jaka. 2015. Project Based Learning (PjBL). Makalah untuk Tugas Mata Kuliah Pembelajaran IPA Terpadu. Program Studi Pendidikan IPA Sekolah Pascasarjana. Universitas Pendidikan Indonesia. Bandung.
Anitah, S. (2007). Strategi pembelajaran. Jakarta: Universitas Terbuka.
Indrawati. 2011. Perencanaan Pembelajaran Fisika: Model-Model Pembelajaran Implementasinya dalam Pembelajaran Fisika. Jember: Universitas Jember.
Kurdi, Fauziah Nuraini.2009. Penerapan Student Centered Learning dari Teacher Centered Learning Mata Ajar Ilmu Kesehatan Pada Program Studi Penjaskes Forum Kependidikan. Volume 28 Tilaar. H. A.R. 2012. Media Pembelajaran Aktif. Bandung: Nuansa
Kustijono, Rudi. 2011. Implementasu Student Centered Learning dalam Praktikum Dasar. Jurnal Penelitian. Jurusan Fisika Unesa
Rohmah, Noer (2014). Inovasi Strategi Pembelajaran PAI dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan PAI. Madrasah. Vol 6 (2) : Hal 19-41.
Rusdiana. 2014. KONSEP INOVASI PENDIDIKAN. Bandung: Pustaka Setia
DOI: https://doi.org/10.47387/jira.v2i9.226
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indexing:
Tool Manuscript:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.